
Membuat efek glow di 3ds max
Efek Glow adalah sebuah kesan volume terhadap objek yang bercahaya. Kesan glow biasanya muncul pada objek lampu, matahari, bulan, api, atau objek lain yang bersinar. Dengan memberikan efek glow terhadap sebuah objek maka akan mengesankan bahwa objek tersebut memiliki cahaya. Terdapat beberapa cara membuat efek glow dengan software 3ds max.
1. Dengan menggunakan material self illumination
2. Dengan menggunakan lens ...